√ Pengertian Paragraf Argumentasi

Paragraf Argumentasi

Istilah dari Argumen dalam paragraf itu bermaknakan ‘alasan’. Pengertian argumentasi merupakan pemberian suatu alasan yang kuat serta menyakinkan. Dengan demikian kita dapat menyimpulkan bahwa pengertian paragraf argumentasi, Paragraf argumentasi merupakan paragraf yang mengemukakan pendapat, alasan,contoh serta bukti-bukti yang kuat dan juga menyakinkan. Tujuannya idari argunmentasi tentu untuk dapat mempengaruhi orang lain (Para pembaca) sehingga mereka dapat membenarkan pendapat, sikap, serta keyakianan penulis.
Pengertian Paragraf Argumentasi Dan Struktur Argumentasi
Argumentasi

 

Ciri Paragraf argumentasi

Argumentasi memiliki ciri” ialah sebagai berikut :
  1. Memerlukan fakta untuk dapat pembuktian berupa gambar atau pun grafik
  2. Menggali sumber ide dari melakukan pengamatan, pengalaman, serta penelitian.
  3. Penutup berisi kesimpulan
  4. terdapat pendapat serta ada alasannya.
  5. pernyataan, ide, maupun pendapat yang dikemukakan oleh penulisnya.
  6. alasan, data, / fakta yang mendukung
  7. pembenaran berdasarkan data serta fakta yang disampaikan.
  8. Pada akhir paragraf maupun karangan, perlu disajikan dengan kesimpulan.

Struktur Paragraf Argumentasi

Struktur dalam membuat paragraf argumentasi ialah sebagai berikut :
  • – Pernyataan Masalah
  • – Alasan atau data atau fakta pendukung
  • – Pembenaran berdasarkan data atau fakta
  • – Kesimpulan

Tujuan yang ingin dicapai melalui pemaparan argumentasi

Pengertian Paragraf Argumentasi – Tujuan dari pemaparan argumentasi ialah sebagai berikut :

 

  1. melontarkan pandangan atau pendirian
  2. mendorong maupun mencegah suatu tindakan
  3. mengubah tingkah laku para pembaca
  4. menarik simpati

Tahap – Tahap Meyusun Karangan Argumenatsi

tahap-tahap dalam menyusun karangan argumentasi ialah sebagai berikut ini :
  1. Menentukan topik  atau tema
  2. Menetapkan tujuan dari karangan argumentasi
  3. Mengumpulkan data dari berbagai sumber yang ada
  4. Menyusun kerangka karangan yang sesuai dengan topic yang dipilih
  5. Mengembangkan kerangka tersebut menjadi karangan argumentasi

Contoh Paragraf Argumentasi

contoh-paragraf-argumentasi
Sekian dan Terimakasih sudah membaca mengenai pengertian argumentasi , pengertian paragraf argumentasi , semoga dapat bermanfaat untuk anda , salam hangat dari Pendidikanku
[irp]
[irp]
[irp]

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *